Search : ular
-
Jawa dan Maluku, Tujuan Perdagangan Satwa Ilegal dari Tanah Papua
Pengembalian satwa-satwa ini ke Papua butuh biaya besar.
-
Indonesia: Rest Area Berbahaya bagi Burung Migran
Burung migran harus melawan tambang hingga kebakaran lahan dan hutan bila ingin beristirahat di wilayah Indonesia.
-
Suhu Memanas, Ular Berbisa Berpotensi Migrasi ke Indonesia
Berbagai dampak perubahan iklim, seperti suhu panas dan banjir akan mendorong ular-ular berbisa mencari iklim yang lebih cocok.
-
Katak Berteriak, Tapi Kita Tak Bisa Mendengarnya
Ilmuwan berhasil merekam teriakan katak endemik Hutan Hujan Atlantik Brasil untuk pertama kalinya. Alasan jeritan itu memerlukan studi lebih lanjut.
-
Kandidat Baru untuk Sumber Daging: Ular
Budidaya ular piton mungkin menawarkan bentuk ternak baru yang berkelanjutan. Unggul dari segi rasio konversi makanan dan protein serta sesuai kondisi perubahan ikli...
-
Burung Tanpa Hidung Terancam Punah di Pesisir Jakarta
Burung air di Jakarta menghadapi ancaman serius oleh kehilangan habitat akibat urbanisasi hingga pencemaran air di Teluk Jakarta.
-
Anakonda Hijau Vs Sanca Kembang, Gemuk Lawan Langsing
Ular yang disebut sebagai terbesar yang pernah ada tersebut berhabitat di perairan dangkal Amazon Ekuador, yang kian terancam degradasi habitat dan perubahan iklim.
-
Gigi Komodo Sama Dengan Gigi Dinosaurus Pemakan Daging
Komodo memiliki hingga lima gigi pengganti per posisi gigi di rahangnya.
-
Sah! Sulawesi Jadi Kerajaan Ular Endemik Terbesar di Indonesia
Penemuan taksa baru ular oleh BRIN menggenapkan jumlah spesies ular di Sulawesi yang semula berjumlah 59 spesies menjadi 60 spesies.
-
163 Satwa Diselamatkan dari Penyelundupan di Surabaya
163 satwa itu diamankan dari tiga kegiatan pengawasan lalu lintas satwa dan tumbuhan.